Jakarta, www.smkperguruancikini.sch.id – SMK Perguruan Cikini melakukan kunjungan ke booth PT. Astra UD Trucks pada perhelatan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023 di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD City, Kab. Tangerang , Banten. Bersama belasan siswa kelas XI TKR, para pimpinan beserta Tim Hubinmas BKK juga sekaligus melakukan kick off MoU yang isinya berkaitan dengan pembentukan kelas Industri pada
[…]